EKSNEWS.ID | Jakarta – Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa menerima kunjungan Duta Besar Singapura untuk Republik Indonesia,Mr. Kwok Fook Seng. di Kantor Panglima TNi Jl.Subden Merdeka Barat,Jakarta Pusat.
Dikutib resmi dari kanal YouTube Jenderal TNI Andika Perkasa di Jakarta pada Rabu (16/11/2022). Dubes Singapura Mr.Kwok Fook Seng dan Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa banyak berbincang ringan tentang berbagai masakan tradisioan dan budaya Indonesia.
Kerja sama antara Indonesia dan Singapura telah banyak menghasilkan kemajuan bagi kedua negara. Hubungan bilateral yang sangat baik menjadi kunci terus berjalannya berbagai program kerja sama,terutama di bidang militer.
Jenderal TNI Andika Perkasa menyatakan bahwa TNI terus berusaha menjalin hubungan baik dengan berbagai negara terutama dengan Singapura. Panglima TNI juga berharap Indonesia dan Singapura bisa terus mengembangkan berbagai program kerja sama
(Git/Abus)